PT Chandra Asri Pacific Tbk telah terpilih sebagai salah satu dari 20 Top Companies to Watch in 2025 oleh Bloomberg Technoz Intelligence. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi atas potensi pertumbuhan dan kontribusi signifikan Chandra Asri Group terhadap perekonomian nasional.