Logo Chandra Asri
Chandra Asri Donasikan Bilik Swab Bertekanan Positif ke BNPB untuk Lindungi Tenaga Medis

10-06-2020

Chandra Asri Donasikan Bilik Swab Bertekanan Positif ke BNPB untuk Lindungi Tenaga Medis

PT Chandra Asri Petrochemical Tbk, sebagai salah satu pelaku usaha yang aktif terlibat membantu pemerintah dalam penanganan COVID-19, menyumbangkan lima unit bilik swab bertekanan positif dalam upaya melindungi tenaga medis dari potensi terinfeksi virus. Bilik swab ini merupakan solusi inovatif SCG yang menggunakan pressure generator sehingga memungkinkan udara di dalam bilik tetap bersih dan steril ketika tenaga medis memeriksa atau mengambil sampel pasien. Donasi ini diserahkan bersamaan dengan bantuan dari SCG Indonesia kepada Badan Nasional Penanggulangan Bencana pada 10 Juni 2020 untuk didistribusikan ke berbagai rumah sakit.

Baca Berita Lainnya
Kontribusi Chandra Asri Group dalam Ketahanan Nasional dengan Kementerian Pertahanan RI
08-05-2025

Kontribusi Chandra Asri Group dalam Ketahanan Nasional dengan Kementerian Pertahanan RI

KCE Gandeng Mitra Global Kaji Potensi Energi Hidrogen di Kawasan Industri
30-06-2025

KCE Gandeng Mitra Global Kaji Potensi Energi Hidrogen di Kawasan Industri

Indonesia Asri Gelar Circle of Beauty 4.0, Dorong Gaya Hidup Mindful Beauty
25-06-2025

Indonesia Asri Gelar Circle of Beauty 4.0, Dorong Gaya Hidup Mindful Beauty