Logo Chandra Asri
CAP Perpanjang Kerjasama dengan ITB

25-02-2016

CAP Perpanjang Kerjasama dengan ITB

Pada 26 Februari 2016, PT Chandra Asri Petrochemical Tbk dan Institut Teknologi Bandung (ITB) memperbaharui Nota Kesepahaman kerja sama tentang perpanjangan masa berlaku MoU yang meliputi kerja sama riset, konsultasi, pelatihan dan rekrutmen dini (beasiswa). MoU ini ditandatangani oleh Bapak Suryandi, selaku Direktur Perusahaan dan Rektor ITB, Bapak Prof. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, DEA, di Gedung Rektorat ITB, Bandung. Sebelumnya, perjanjian kerjasama ini sudah berjalan dengan baik selama lima tahun, dan kini diperpanjang menjadi 10 tahun. Kedua belah pihak berharap pada periode kedua ini, kerja sama dapat terus ditingkatkan dan dapat mencapai sasaran yang telah ditetapkan, serta memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi Perusahaan juga ITB pada periode lima tahun mendatang.

Baca Berita Lainnya
Pabrik Kimia Chandra Asri Group Raih Predikat Gold di Penghargaan Indonesia Responsible Care Awards (IRCA) 2025
23-10-2025

Pabrik Kimia Chandra Asri Group Raih Predikat Gold di Penghargaan Indonesia Responsible Care Awards (IRCA) 2025

Menggagas Jejak Masa Depan: Chandra Asri Group Buka Ruang Pertumbuhan Generasi Muda Lewat GDP
10-11-2025

Menggagas Jejak Masa Depan: Chandra Asri Group Buka Ruang Pertumbuhan Generasi Muda Lewat GDP

PT Chandra Pelabuhan Nusantara (CPN) Operasikan Layanan Kepelabuhan dan Penyimpanan
19-07-2024

PT Chandra Pelabuhan Nusantara (CPN) Operasikan Layanan Kepelabuhan dan Penyimpanan