Logo Chandra Asri
CAP Perpanjang Kerjasama dengan ITB

26-02-2016

CAP Perpanjang Kerjasama dengan ITB

Pada 26 Februari 2016, PT Chandra Asri Petrochemical Tbk dan Institut Teknologi Bandung (ITB) memperbaharui Nota Kesepahaman kerja sama tentang perpanjangan masa berlaku MoU yang meliputi kerja sama riset, konsultasi, pelatihan dan rekrutmen dini (beasiswa). MoU ini ditandatangani oleh Bapak Suryandi, selaku Direktur Perusahaan dan Rektor ITB, Bapak Prof. Dr. Ir. Kadarsah Suryadi, DEA, di Gedung Rektorat ITB, Bandung. Sebelumnya, perjanjian kerjasama ini sudah berjalan dengan baik selama lima tahun, dan kini diperpanjang menjadi 10 tahun. Kedua belah pihak berharap pada periode kedua ini, kerja sama dapat terus ditingkatkan dan dapat mencapai sasaran yang telah ditetapkan, serta memberikan manfaat sebesar-besarnya bagi Perusahaan juga ITB pada periode lima tahun mendatang.

Baca Berita Lainnya
Chandra Asri Group dan EGCO Group Suntikkan Modal Tambahan ke Bisnis Infrastruktur Chandra Asri Group
15-04-2025

Chandra Asri Group dan EGCO Group Suntikkan Modal Tambahan ke Bisnis Infrastruktur Chandra Asri Group

Chandra Asri Group dan Glencore Rampungkan Proses Akuisisi Kepemilikan Shell di Singapore Energy and Chemicals Park
02-04-2025

Chandra Asri Group dan Glencore Rampungkan Proses Akuisisi Kepemilikan Shell di Singapore Energy and Chemicals Park

Chandra Asri Group Siapkan 3 Armada Bus untuk Program Mudik Gratis Pemkot Cilegon
26-03-2025

Chandra Asri Group Siapkan 3 Armada Bus untuk Program Mudik Gratis Pemkot Cilegon